Kuliah umum “Strategi Pembangunan Daerah dan Pariwisata”

  Oleh : Wiganda Mahasiswa Pendidikan Geografi UPI Bandung   (15/05/2017) Mahasiswa Pendidikan Geografi Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) sedang melaksanakan kuliah umum dengan Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota Banyuwangi dimana acara ini merupakan suatu rangkaian dalam kegiatan Kuliah Kerja Lapangan (KKL) tahap 2 dengan tema “Komparasi Pembangunan Desa EMAS (Elok, …

Upgrading Pengurus Himpunan Mahasiswa Pendidikan Geografi 2017/2018

Pada hari Jumat, 21 April telah dilaksanakan kegiatan Upgradig dari Departemen PSDO. Kegiatan upgrading pertama ini dilaksanakan dalam rangka untuk meng-upgrade para anggota BEM mengenai kecerdasan konstitusi, karena pada periode awal kepengurusan ini dibutuhkan kecerdasan kontitusi demi kelancaran roda organisasi dalam pelaksanaan program kerja. Selain itu, acara ini dilaksanakan untuk …

Pelantikan BEM dan DPM HMPG Periode 2017/2018

Pengurus Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) dan Dewan Perwakilan Mahasiswa (DPM) Himpunan Mahasiswa Pendidikan Geografi (HMPG) periode 2017/2018 telah diresmikan melalui pelantikan yang dilaksanakan pada Hari Kamis, 30 Maret 2017 di Gedung Gegeut Winda Lt.2 Universitas Pendidikan Indonesia. Acara ini berlangsung sangat hikmat dan dihadiri oleh perwakilan dari lembaga yaitu Bapak  …